Situs Kepolisian RI di www.polri.go.id tumbang sejak semalam sampai pagi ini. Situs tersebut sama sekali tidak bisa diakses dan yang tampil di laman tersebut adalah "The connection was reset".Sebagaimana diketahui, dalam tiga hari terakhir, situs-situs Polri mendapatkan serangan dari hacker yang menamakan dirinya Jember Hacker dan Larcensiels feat WeNNex.Ajakan meretas situs Polri secara massal
Tidak ada komentar:
Posting Komentar